Categories

Budaya (3) Cerpen (2) Cooking (1) Curhat (29) Curug (1) Famz Story (4) fiktif (3) Film (14) Foto (36) Hiking (30) Indonesia (80) INDONESIA BAGUS (7) Info (111) Islam (3) Jepang (7) Kampus (83) Kartun (1) Kids (2) Komputer (34) Kopdar (1) Korean Fever (14) Listing Program (8) Look Alike (10) Maen (28) Multimedia (9) Musik (3) Muslimah (4) Ramadhan (1) Review (16) SAR (2) Sekedar Tulisan (49) Shout Out (6) SI (53) Situs Bersejarah (2) Team Mandalawangi (1) Trip (33) Tugas (86) Untuk Negeri (76) Video (3) Wisata (11)

Kamis, 21 November 2013

Software Multimedia [Audio/Video Editor]

Editing adalah proses menggerakan dan menata video shot/hasil rekaman gambar menjadi suatu rekaman gambar yang baru dan menarik dilihat. Pekerjaan editing adalah berkaitan dengan proses pasca produksi, seperti titling, colour correction, sound mixing, dan lain sebagainya. Ada beberapa jenis audio/video editor yang digunakan hingga saat ini, diantaranya :
  • Adobe Premiere Pro


    Merupakan perangkat lunak editing video berbasis timeline, Adobe Premiere Pro merupakan bagian dari Adobe Creative Suite, yaitu sebuah wadah desain grafis, video editing dan program pengembangan web.
  • Adobe Premiere Elements

    Aplikasi editing video yang dikeluarkan oleh Adobe Systems, perangkat ini merupakan versi skala bawah dari tingkat profesional Adobe Premiere Pro, dan disesuaikan dengan editor baru.
  • Windows Movie Maker

    Perangkat lunak yang merupakan bagian dari Windows Live Essentials 2011. Perangkat ini berfungsi untuk melakukan olah digital terhadap film, untuk menambahkan animasi atau efek visual.
  • Pinnacle Studio

    Merupakan salah satu video editor yang tidak diragukan dalam mengolah sebuah project video.
  • TMPGEnc

    Adalah video perangkat lunak transcorder utama untuk encoding file video ke VCD atau SVCD atau MPEG dan merupakan buatan Hiroyuki Hori dan Pegasys Inc. Software ini merupakan produk yang bekerja dalam Microsoft Windows.
  • Video Pad

    Perangkat editing video lengkap untuk membuat video terlihat profesional dalam beberapa menit. VideoPad merupakan salah satu prosesor video streaming tercepat.
  • Avidemux

    Software editor video gratis yang dirancang untuk editing, encoding dan proses filtering video, avidemux mendukung sejumlah besar jenis file seperti AVI, MPEG, VO8, TS, MP4, ASF, OGM, MKV dan FLV.
  • VSDC Free Video Editor

    Alat editing video gratis yang menampilkan satu set lengkap untuk mengedit ataupun menciptakan video. Software ini berhubungan dengan codec video dan format, efek visual dan filter membantu anda membuat tampilan akhir video yang anda inginkan
  • Free Video Dub


    Adalah perangkat lunak editing video gratis yang dikembangkan oleh DVDVideoSoft. Software ini memungkinkan anda menghapus bagian yang tidak diinginkan dari file video tanpa re-encoding.




sumber :
http://piyetoiki.wordpress.com/2010/02/11/definisi-video-editing/
http://download.cnet.com/Free-Video-Dub/3000-13631_4-10780608.html
http://www.videosoftdev.com/free-video-editor/pad-file
http://www.soppeng.com/download-avidemux/
http://semaradf.wordpress.com/2012/12/04/videopad-video-editor/
http://www.bagas31.com/2011/09/pinnacle-studio-12-ultimate-patch.html
http://en.wikipedia.org/wiki/TMPGEnc
http://id.wikipedia.org/wiki/Windows_Movie_Maker
http://en.wikipedia.org/wiki/Adobe_Premiere_Elements
http://en.wikipedia.org/wiki/Adobe_Premiere_Pro

Tidak ada komentar:

Posting Komentar